Pada postingan kali ini saya akan membahas mengenai Model, View, Controller atau disebut MVC pada Codeigniter. Sebelum ke pembahasan, saya akan menjelaskan terlebih dahulu "Apa MVC itu?" Definisi yang didapat dari Dokumentasi Resmi Codeigniter sendiri perihal MVC sebagai berikut : MODEL, mewakili struktur data anda, secara umum Class Model yang anda miliki berisi function untuk melakukan CRUD (Create, Read, Update, dan Delete) Informasi dalam Database. VIEW adalah informasi yang di tampilkan kepada User, sebuah View secara normal adalah sebuah laman web, tetapi di Codeigniter, sebuah View bisa dibuat menjadi sebuah penggalan halaman web seperti header atau footer. CONTROLLER berguna sebagai perantara antara Model, View dan berbagai resources yang dibutuhkan untuk memproses HTTP Request dan men generate sebuah web page. Sebelum itu, saya anggap semuanya sudah menginstall terlebih d...
Komentar
Posting Komentar